Minuman berkarbonasi
Walau nikmat saat dikonsumsi dalam keadaan dingin, sebaiknya Moms tidak menyimpannya ke dalam freezer.
Hal ini karena minuman soda tersebut bisa menimbulkan ledakan, khususnya minuman berkarbonasi dengan kemasan kaleng.
BACA JUGA : 8 Gejala Awal Gagal Ginjal yang Jarang Diperhatikan, Cek!
Minuman ini memiliki kandungan karbon dioksida.
Jika disimpan di dalam freezer, minuman akan mengkristal karena suhu dingin dan hanya meninggalkan ruang kecil untuk partikel karbon dioksida di dalamnya.
Pada suhu rendah dan sangat dingin, karbon dioksida tersebut akan mengembang.
Karena tidak cukup ruang, terjadilah tekanan yang tinggi sehingga memungkinkan terjadinya ledakan.
Jadi Moms sebaiknya minuman ini di simpan di rak kulkas biasa saja ya.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | tribunnews.com |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR