Bijak dalam mendengarkan musik
Faktanya, penggunaan headphone dalam intensitas sering menjadi faktor utama penyebab kerusakan pendengaran.
Saat memakai headphone, seseorang biasanya akan mematikan suara eksternal lalu menyetel volume musik pada level tertinggi.
Untuk itu, penting bagi Moms menyesuaikan volume musik yang tidak terlalu tinggi tidak lebih dari 60% dari volume maksimum.
BACA JUGA: Canggih, Toilet Khusus Ibu Hamil Ini Dilengkapi Penghangat dan Musik
Upayakan jangan menggunakan headphone / earphone selama lebih dari 1 jam setiap harinya.
Cobalah untuk mengambil jeda 10 menit telinga beristirahat dari suara musik yang keras, supaya telinga terhindar dari infeksi.
Jika Moms gemar mengikuti konser musik, gunakan pelindung telinga seperti kapas atau busa secara berkala untuk menjaga kesehatan telinga tetap baik.
Berolahraga
Dengan berolahraga, Moms dapat meningkatkan sirkulasi darah menuju tulang telinga dan otot.
Berjalan, bersepeda, berenang selama 20-30 menit rutin dalam seminggu serta aerobik efektif menjadi pilihan olahraga untuk mencegah gangguan pendengaran.
Latihan pendengaran
Source | : | Bright Side |
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR