Nakita.id - Sama seperti wajah dan rambut, kaki juga membutuhkan perawatan khusus.
Namun, kecantikan kaki sering kali terabaikan karena jarang terlihat dan ditutup sepatu.
Padahal, kaki kering dan pecah-pecah bisa mengganggu kesehatan dan menurunkan kepercayaan diri Moms.
Oleh karena itu, penting menjaga kaki tetap sehat dan lembut.
BACA JUGA: Perawatan Kaki Tepat Bisa Hilangkan Nyeri Punggung! Lakukan 4 Latihan Ini Hanya Selama 15 Menit
Nah, Moms bisa mencoba beberapa trik mudah berikut ini:
- Pastikan tubuh selalu terhidrasi, agar kesehatan kulit Moms tetap terjaga dengan baik sepanjang hari.
Karena itulah, Moms harus minum air putih yang cukup setiap hari.
- Moms harus sering membersihkan kaki setiap kali berada di luar, agar kaki tetap sehat dan terawat.
Source | : | timesofindia |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR