"Setiap kali dia merokok, dia membutuhkan secangkir mocha di sampingnya. Jika kita tidak membiarkannya, dia akan berteriak atau merokok dari orang lain” tambahnya.
Kedua orangtua RAP memang sudah melarang, namun Ia akan mengamuk dan menangis seharian jika tak diberikan.
Putra mereka bahkan tak akan bisa tidur jika tak diberikan rokok.
BACA JUGA: Pura-Pura Tentara, Pria Ini Tipu Pacar Hingga Habiskan Rp3,1 Miliar!
"Terus mengamuk sambil menangis. Kalau sudah seperti itu tak bisa dilarang," kata Maryati.
Orangtua RAP mengatakan mereka mencoba mencari cara untuk membantu putra mereka berhenti merokok.
"Ia mau dibawa berobat," kata dia.
Uang Donasi Agus Salim Sudah Kembali ke Yayasan, Kuasa Hukum Malah Ungkap Agus Bisa Melihat Sejak Pertama Bertemu
Source | : | Warta Kota,feedytv.com |
Penulis | : | Fita Nofiana |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR