Sebab apabila tidak segera diobati, bakteri dapat menyebar ke paru-paru, amandel, kulit, ginjal, darah, dan telinga tengah.
Parahnya, dari demam scarlet bisa memicu kondisi serius yang memengaruhi kerja jantung, sendi, sistem saraf dan kulit.
Apabila Moms tidak ingin Si Kecil terinfeksi demam scarlet, maka Moms harus menjaga kebersihan diri anak.
BACA JUGA: Seorang Selebgram Keluhkan Banyak Asap Saat Seremoni Penutupan Asian Games 2018
Yaitu dengan cara rajin mencuci tangan menggunakan sabun serta peralatan makan pun harus dipastikan steril dari kuman.
Jangan lupa juga untuk tutup mulut dan hidung ketika sedang batuk dan bersin.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | mayoclinic.org |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR