Nakita.id - Moms, siapa sih yang tidak ingin menyandang status sebagai perempuan yang cantik?
Pastinya hampir seluruh perempuan ingin dan senang bila dirinya dianggap cantik.
Akan tetapi, kriteria cantik yang bermunculan di khalayak adalah perempuan dengan kulit putih, tubuh langsing, tinggi semampai, rambut panjang, dan mata besar.
Padahal kalau kembali ke zaman dahulu, definisi perempuan cantik ternyata sangat jauh dari kriteria tersebut.
Baca Juga : Unik! Meskipun Tidak Mandi, Perempuan Suku Ini Masih Disebut Paling Cantik di Benuanya
Seperti halnya beberapa potret perempuan cantik yang berasal dari berbagai macam suku di dunia yang memiliki keunikan dan ciri khas tersendiri.
Nah, berikut ini adalah 5 suku yang memiliki kriteria unik dalam mendeskripsikan perempuan cantik.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR