6. Iritasi Gastrointestinal
Seseorang yang memiliki iritasi saluran pencernaan sangat tidak disarankan mengonsumsi alpukat hingga ia sembuh.
Iritasi akan menjadi lebih parah saat alpukat ini tetap dikonsumsi.
Baca Juga : Awas, 4 Kombinasi Buah Ini Bisa Fatal Membahayakan Kesehatan!
Bila termasuk kriteria orang-orang di atas sebaiknya hindari dulu mengonsumsi alpukat ya!
Source | : | Stylecaraze |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR