Tak hanya mengandung banyak gula, minuman bersoda juga mengandung asam fosfat,karbonat, atau soda, serta bahan pengawet dan kafein.
Karena itu, orangtua disarankan untuk tidak memberikan softdrink pada anak-anaknya dengan alasan sebagai berikut, seperti yang dilansir dari Bobo.id;
Baca Juga : Studi: Peluang Hidup Pasien Jantung Wanita Lebih Tinggi Bila Ditangani Dokter Wanita!
1. Tinggi kalori dan gula
Softdrink memiliki kandungan tinggi kalori dan gula. Satu botol minuman soda bisa mengandung 40 gram gula atau setara 6 sendok makan gula pasir.
Kalori dan gula yang tinggi bisa menyebabkan kegemukan, Moms. Apalagi kalau kita jarang olahraga, tubuh bisa gemuk dengan cepat.
2. Jadi malas makan
Softdrink memiliki rasa yang manis. Sesuatu yang manis biasanya membuat kita menjadi malas makan.
Kalau kita malas makan, tubuh bisa kekurangan kalsium, vitamin, dan magensium.
Padahal, zat itu sangat dibutuhkan oleh tubuh.
Terancam Jadi Tersangka, Vadel Badjideh Bersumpah Tak Lakukan Apapun pada Anak Nikita Mirzani
Source | : | Asia One,Bobo.ID |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR