Baca Juga : Berita Kesehatan: 5 Penyebab Kegemukan, Bukan Karena Pola Makan Tapi Masalah Kesehatan
Setiap orang memiliki kebutuhan kalori yang berbeda, hal itu menyesuaikan dengan berat badan mereka.
Cara mudah untuk mengetahui berapa asupan kalori harian yang dibutuhkan Moms adalah dengan, berat badan dikali 25.
"Ini aku kasih cara kasarnya, tapi cara akuratnya juga tentu ada. Tapi ini lebih mudah. Kalau mau fat lose atau menurunkan berat badan, yaitu ada di kalori defisit, berat badan dikali 25. Itu adalah kebutuhan kalori kita," ujar Alvin menjelaskan.
Baca Juga : Moms Tak Kunjung Hamil? Yuk, Coba Lakukan Cara ini Agar Cepat Hamil
Khusus untuk Moms yang ingin menurunkan berat badan, maka Alvin menyarankan untuk menerapkan sistem kalori defisit.
Yaitu Moms harus mengurangi sedikit asupan kalori harian.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR