1. Ikan
Ikan kaya akan vitamin dan mineral seperti vitamin D dan B2, kalsium, fosfor, besi, seng, yodium, magnesium, dan masih banyak lainnya.
Ikan juga merupakan sumber protein berkualitas tinggi yang menyediakan banyak asam amino untuk pertumbuhan bayi.
Tak hanya itu, protein juga penting bagi Moms untuk pemulihan pascapersalinan.
Baca Juga : Menu MPASI untuk Bayi 6 Bulan dengan Bahan Pure Pisang, Blueberry, dan Alpukat
Yang paling penting, ikan juga kaya omega 3, yaitu keluarga asam lemak tak jenuh ganda yang sangat penting dalam perkembangan otak dan visual bayi.
2. Seafood
Makanan laut adalah pilihan yang sehat untuk dimasukkan dalam menu asupan harian Moms selama menyusui.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | babyment.com |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR