Sindu mengatakan, pesawat Lion Ait itu berangkat pada pukul 06.10 WIB dan sesuai jadwal akan tiba di Pangkal Pinang pada Pukul 07.10 WIB.
Pesawat juga sempat meminta return to base (kembali ke pangkalan semula) sebelum akhirnya hilang dari radar.
"Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kemenhub saat ini tengah berkoordinasi dengan BASARNAS, Lion Air selaku operator dan Direktorat Jenderal Perhubungan Laut, Perum LPPNPI untuk melakukan kegiatan pencarian dan penyelamatan terhadap pesawat JT 610," kata Sindu.
Baca Juga : BREAKING NEWS: Pesawat Lion Air JT-610 Rute Jakarta - Pangkal Pinang Hilang Kontak
Mengetahui kabar duka seperti ini, menimbulkan kesedihan bagi keluarga korban, tak terkecuali bagi anak-anak.
Terlebih jika anggota keluarganya juga diduga menjadi korban dalam peristiwa tersebut adalah orang terdekat dalam kehidupan si anak, misalnya orangtua,
Bila memang ada ayah atau ibu si anak, bahkan kedua orangtua si korban, tentunya keluarga terdekat harus menyampaikan kabar yang berat, yang mungkin harus hati-hati bila disampaikan kepada anak.
Menanggapi hal ini, inilah cara mengabarkan kabar duka pada anak agar dapat diterima anak dan tidak menimbulkan trauma dilansir dari American Psychological Association (apa.org):
- Temukan momen yang tenang
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR