Nakita.id - Posisi tidur yang aman dan nyaman kerap kali menjadi salah satu pertanyaan besar bagi para ibu hamil.
Seperti yang kita ketahui, pada trimester pertama rahim belum terlalu besar sehingga semua posisi tidur aman dan nyaman untuk ibu hamil.
Baca Juga : Waspada, Ini Posisi Tidur Saat Hamil yang Membahayakan Janin
Namun pada trimester kedua dan ketiga, rahim dan bentuk perut ibu hamil mulai berubah dan membesar.
Di usia kandungan ini, ibu hamil biasanya akan mulai mengalami kesulitan untuk mendapatkan tidur yang aman dan nyaman.
Untuk menjawab pertanyaan para ibu hamil tersebut, sejumlah penelitian dilakukan oleh para ahli.
Baca Juga : Berita Kesehatan: Zee Zee Shahab Alami Penyumbatan Plasenta Saat Hamil Anak Kedua, Apakah itu?
Mereka melihat manakah posisi tidur yang aman dan nyaman untuk ibu hamil.
Salah satu penelitian dilakukan oleh para peneliti dari University of Auckland, Selandia Baru.
Para peneliti dari University of Auckland, Selandia Baru mengungkapkan bahwa posisi tidur ibu hamil yang menghadap ke kanan atau telentang bisa membahayakan janin.
Lewat Ajang Bergengsi Pucuk Cool Jam 2024, Teh Pucuk Harum Antar Anak Indonesia 'Bawa Mimpi Sampai ke Pucuk'
Source | : | WebMD,american pregnancy |
Penulis | : | Fadhila Auliya Widiaputri |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR