Inilah 7 Manfaat Menakjubkan Saat Mengonsumsi Roti Selama Kehamilan

By Fadhila Auliya Widiaputri, Rabu, 4 April 2018 | 13:52 WIB
Roti gandum baik untuk kehamilan (John Sherman Photography)

Menurunkan tekanan darah

Stres berlebihan selama kehamilan dapat menyebabkan tekanan darah tinggi.

BACA JUGA: Dona Agnesia Pulang, yang Dilakukan Anaknya Bikin Warganet Baper

Mengonsumsi roti dapat mengatasi itu karena dapat menjaga kadar kolesterol dan trigliserida dalam tubuh, sehingga mengurangi tingkat tekanan darah ke normal.

Mengatur Gula Darah

Seorang wanita pada umumnya memiliki risiko terkena diabetes semasa kehamilan.

Khususnya diabetes gestasional.

Roti gandum utuh dengan serat tinggi dapat membantu menjaga kadar gula darah dan mencegahnya dari lonjakan tiba-tiba.

BACA JUGA: Jangan Anggap Sepele, Ini Penyebab Stres Pada Janin di Dalam Kandungan

Kaya kalsium

Selama kehamilan, seorang ibu membutuhkan banyak kalsium untuk membantu perkembangan dan pertumbuhan janin. Hal ini bisa didapatkan dari roti gandum utuh.

BACA JUGA:Lama Tak Muncul, Ini yang Dilakukan Asmirandah dan Jonas Sekarang

Sebab, roti gandum utuh mengandung proporsi kalsium moderat yang bermanfaat untuk ibu hamil.

Persediaan Vitamin C

Selain kandungan kalsium yang tinggi, roti gandum utuh juga kaya akan vitamin C yang dapat meningkatkan kekebalan tubuh ibu hamil.

BACA JUGA: Siapa Sangka, Memar Ungu di Perut Jadi Peringatan Awal Kanker Ovarium