Tiga Resep Alami Tingkatkan Produksi ASI yang Mudah Dibuat di Rumah

By Soesanti Harini Hartono, Selasa, 8 Agustus 2017 | 23:00 WIB
Ini Manfaat Tersembunyi Menyusui Bagi Ibu (Gisela Niken)

Bumbu Halus:

        7 siung bawang merah

        4 siung bawang putih

        2 ruas kunyit

        1 sdm ibuliman

        3 buah cabe rawit (sesuai selera pedas masing2)

        1 sdm ketumbar

        3 bh kemiri

Langkah:

Petik daun bangun-bangun, cuci bersih, tiriskan lalu remas-remas dengan 3 sdm garam hingga layu, buang airnya dan bilas. Remas-remas lagi tanpa garam, bilas. Lakukan ini empat atau lima kali hingga airnya bening dan tidak kehijauan lagi. Terakhir, peras hingga kering lalu beri kucuran (2 buah) jeruk nipis, aduk-aduk diamkan 30-60 menit.

Cuci bersih ayam, beri kucuran (1 buah) jeruk nipis dan garam, aduk-aduk, sisihkan.

Tumis bumbu halus hingga harum, beri santan encer, didihkan.