Moms, Saat Hamil Hindari Jenis-Jenis Makanan Ini, Penyebab Mulas

By Bayu Probo, Minggu, 14 April 2019 | 21:00 WIB
Kopi dan soda pemicu mulas pada Moms saat hamil. (Pixa Bay)

Terlalu banyak akan menyebabkan rasa terbakar setelah makan.

Jadikan buah dan sayur bersitrus jadi pelengkap dalam makanan.

  1. Kopi dan soda

Kopi dan soda memang sudah menjadi musuh bagi ibu hamil.

Kandungan manis soda akan berbahaya bagi tekanan darah serta kandungan gula pada ibu hamil.

Mama juga perlu mengetahui bahwa kafein tidak hanya berasal dari kopi saja.

Aneka minuman seperti matcha juga mengandung kafein.

Jadi, saat mengonsumsi sesuatu ada baiknya Mama memahami kandungan gizi di dalamnya.

Baca Juga : Berita Kesehatan: Waspadai, Gejala Hati Berlemak Yang Sering Kali Tidak Disadari!

  1. Makanan berlemak

Gorengan hingga makanan berlemak cenderung membuat perut Mama mulas.

Hal ini disebabkan oleh makanan yang berlemak lebih lama untuk dicerna.

Sehingga produksi asam akan makin banyak.

Maka dari itu, Mama perlu memilih proses olahan yang lebih aman seperti dipanggang.