Wow, 8 Makanan Ini Terbukti Bisa Tingkatkan Kesuburan Sperma

By Shevinna Putti Anggraeni, Selasa, 12 Desember 2017 | 16:21 WIB
Meningkatkan Kualitas Sperma ()

Buah ini bermanfaat melancarkan peredaran darah dan memperbaiki kualitas sperma lho Dads!

Semangka cukup efektif untuk membuat sperma tahan saat berenang.

7. Susu rendah lemak

Tekanan darah yang rendah bisa mengakibatkan sperma yang dihasilkan tidak kuat.

Dads perlu mengonsumsi susu rendah lemak yang banyak mengandung kalsium dan pottasium.

Dua kandungan tersebut berfungsi untuk menjaga tekanan darah tetap normal dan aliran darah lancar.

BACA JUGA: Ini Alasan Mengapa Seks di Pagi Hari Bermanfaat Bagi Kesehatan!

8. Salmon

Tidak hanya kenari, Salmon juga kaya akan omega 3 yang bisa menurunkan kadar kolestrol tinggi.

Protein yang terkandung di dalamnya dapat membuat sperma kuat dan berenang lebih gesit menuju sel telur.