Patut Dicoba, 6 Trik Memasak Cerdas Ini Efektif Kurangi Kadar Kolesterol

By Erinintyani Shabrina Ramadhini, Kamis, 26 April 2018 | 17:28 WIB
Hindari kolesterol dengan cara memasak ini yuk Moms ()

Tingkatkan asupan buah dan sayuran

Daging merah, daging olahan, dan makanan olahan lainnya merupakan sumber kolesterol jahat (LDL) yang signifikan.

Moms bisa mencoba menambah asupan buah dan sayuran yang efektif membersihkan arteri dari kolesterol jahat.

Agar tidak bosan, Moms bisa mengombinasikan 3 hingga 5 jenis buah setiap hari dan selalu sertakan sayuran untuk mendampingi menu makanan utama.

Selain itu, jangan ragu mengonsumsi sayuran mentah karena nutrisinya masih terjaga.

Nah itu dia Moms, yuk jaga kadar kolesterol agar kesehatan organ tubuh terjaga.