Terlihat Sepele, Minum Air Hangat Saat Kondisi Tubuh Seperti Ini Bisa Bantu Hilangkan Racun hingga Turunkan Risiko Terserang Penyakit Kardiovaskular

By Riska Yulyana Damayanti, Selasa, 7 Juli 2020 | 19:33 WIB
Ilustrasi minum air hangat (Freepik.com)

Sering minum air hangat memang bagus, namun sesekali meminumnya saat sembelit juga bukan ide yang buruk.

4. Menurunkan tingkat stres

Minum air hangat juga bisa membantu meningkatkan fungsi saraf pusat loh.

Menurut sebuah studi, minum air hangat dengan susu bisa membuat tubuh menjadi lebih tenang dari sebelum meminumnya.

Baca Juga: Jangan Lagi Dilakukan, Mandi Air Hangat Sebelum Tidur Malah Akan Sebabkan Hal Ini

5. Menurunkan risiko penyakit kardiovaskular

Minum air hangat bisa membantu arteri dan vena mengembang sehingga lebih efektif untuk mengedarkan darah yang mengandung oksigen ke seluruh tubuh.

Aliran darah yang sehat memengaruhi segalanya, mulai dari tekanan darah hingga risiko penyakit kardiovaskular.