Wow! Makanan Lezat Ini Ternyata Punya Manfaat Hebat untuk Otak Moms

By Erinintyani Shabrina Ramadhini, Minggu, 7 Januari 2018 | 09:18 WIB
()

Gula sangat dibutuhkan oleh tubuh kita sebagai energi, tepatnya glukosa yang didapat dari karbohidrat.

Hal ini yang membuat seseorang akan bergairah kembali setelah mengonsumsi makanan atau minuman manis.

BACA JUGA: Mau Kurus Tapi Tidak Bisa Lepas Dari Makanan Manis? Ini Solusinya!

Selain itu gula akan menyegarkan otak, meningkatkan daya pikir dan kemampuan mental.

Ikan

Ikan kaya akan kandungan protein yang tinggi dan asam lemak omega-3 yang sangat baik untuk otak.

Zat dalam ikan ini baik untuk mengurangi risiko demensia, stroke, dan penurunan mental.

Selain itu, mengonsumsi ikan juga baik untuk meningkatkan memori.

Untuk menjaga kesehatan tubuh dan otak, Moms dan Dads dapat mengonsumsi dua porsi ikan setiap satu minggu.

Cokelat dan kacang-kacangan