Ibu Hamil Wajib Stok Sederet Bahan Makanan Ini di Kulkas Jika Ingin Janin Cerdas Sejak Dalam Kandungan

By Nita Febriani, Minggu, 29 November 2020 | 08:10 WIB
Stok makanan di kukas agar janin cerdas sejak dalam kandungan (freepik)

1. Kacang-kacangan

Ilustrasi kacang-kacangan

Baca Juga: 6 Manfaat Kacang Kenari Bila Dikonsumsi Ibu Hamil, Salah Satunya Untuk Perkembangan Otak Janin

Kacang hijau serta aneka kacang-kacangan lain menjadi makanan yang perlu Moms siapkan.

Kacang-kacangan memiliki protein yang tinggi dan rendah lemak.

Selain itu, kacang juga mengandung asam folat yang mencegah cacat janin.

Kandungan serat di dalamnya juga menjaga Moms lapar lebih lama dan mencegah terjadi gangguan pencernaan.

Konsumsi kacang-kacangan dengan direbus menjadi makanan yang direkomendasikan saat lapar.

Baca Juga: Ubah Kebiasaan Ini Mulai Sekarang! Terungkap Sederet Makanan yang Lebih Baik Jangan Disimpan di Kulkas karena Bisa Menimbulkan Dampak Kurang Baik Ini