Satu Indonesia Kudu Tahu Faktanya, Nyatanya Makan Telur Rebus Bisa Bikin Tubuh Mengalami Efek Seperti Ini

By Riska Yulyana Damayanti, Jumat, 6 Agustus 2021 | 07:16 WIB
Ternyata begini manfaat telur rebus (pexels.com/klaus nielsen)

Pasalnya telur mengandung nutrisi lutein dan zeaxanthin.

Nutrisi ini ditemukan dalam telur lebih banyak daripada sumber makanan lainnya. 

Mengkonsumsi telur juga dapat menurunkan risiko katarak, Moms.

Telur juga mengandung kandungan belerang yang tinggi dan merupakan sumber vitamin D yang baik, bersama dengan vitamin, mineral, dan antioksidan lainnya.

Ini membantu menumbuhkan rambut dan kuku yang sehat.

Baca Juga: Ternyata ini Cara Dapatkan Rambut Sehat dan Kuat Tanpa Perlu ke Salon

2. Baik untuk otak

Telur mungkin baik untuk fungsi otak karena mengandung kolin.

Kolin adalah nutrisi yang mengatur otak, sistem saraf, dan kesehatan kardiovaskular.