Begini Cara Membedakan Anak Kurus yang Sehat dan Anak yang Kurang Gizi

By Fadhila Afifah, Senin, 19 Maret 2018 | 16:58 WIB
Membedakan anak kurus yang sehat dengan anak yang kurang gizi ()

Berbagai penelitian ilmiah membuktikan, vitamin dan mineral memberi efek nyata dalam melindungi sel-sel tubuh, terutama sel-sel otak, dari berbagai penyebab kerusakan yang akan menurunkan fungsi-fungsinya.

Baca Juga: Penelitian Membuktikan, Sarapan Bergizi Kunci Anak Sehat dan Berprestasi

Umumnya, vitamin dan mineral terdapat pada sayuran dan buah-buahan.

Maka dari itu, sangat penting bagi Moms untuk membedakan anak kurus sehat dan kurang gizi.