Ibu-ibu Se-Indonesia Harus Tahu! Ternyata Buah Ini Tidak Boleh Disimpan Saling Berdekatan Jika Mau Segar Tahan Lama

By Syifa Amalia, Kamis, 17 Maret 2022 | 06:00 WIB
Buah-buahan yang tidak boleh disimpan berdekatan (Pexels.com)

Apel menjadi buah penghasil etilen paling umum. Jadi, jika Moms membeli beberapa apel, mungkin lebih baik menyimpannya secara terpisah dan sendirian dalam wadah di tengah meja misalnya.

Alpukat

Produksi etilen terjadi setelah alpukat dipetik dari pohonnya, dan akan meningkat seiring dengan pematangan alpukat.

Tomat

Tomat memiliki produksi etilen yang dapat mempengaruhi banyak sayuran secara negatif, sangat disarankan untuk menyimpan tomat dalam keranjang sendiri.

Pisang

Etilena dalam pisang dilepaskan dari batangnya, jadi Moms bisa menjaga pisang tetap segar dengan membungkus batangnya dengan plastic wrap. Buah-buahan yang tinggi etilen diantaranya meliputi buah pir, kentang, strawberri, mangga dan melon.

Baca Juga: Biasanya Langsung Dibuang Kulitnya, Kiwi dan Buah Lainnya Ternyata Tidak Perlu Dikupas Karena Punya Nutrisi Ini, Nyesel Baru Tahu Sekarang!

Sementara itu, beberapa sayur dan buah-buahan ini sangat sensitif terhadap etilen.

Kol bunga.

Sayuran ini akan mulai menguning dan daunnya akan terlepas dari tangkainya, jadi sangat disarankan untuk menyimpannya jauh dari produsen etilen seperti apel, melon, dan tomat.

Mentimun