Selama Ini Tertipu! Ternyata Daging Ayam Mentah Tidak Perlu Dicuci Sebelum Dimasak, Begini Penjelasannya

By Syifa Amalia, Jumat, 8 April 2022 | 06:00 WIB
Penjelasan mengapa daging ayam mentah tidak perlu dicuci sebelum dimasak. (Pexels.com)

Langkah pertama, setelah membeli ayam, masukan ke dalam kantong sekali pakai untuk mencegah tetesannya masuk ke makanan lain.

Selalu cuci tangan dengan air sabun setidaknya selama 20 detik sebelum memegang ayam mentah.

Saat Moms memotong atau membuang kulitnya, gunakan talenan dan pisau terpisah untuk ayam mentah. Kemudian cuci piring dan talenan dengan air sabun panas.

Lantaran Moms tidak boleh mencuci ayam sebagai gantinya, keluarkan ayam dari bungkusnya dan masukkan langsung ke dalam panci masak.

Panas dari memasak akan menghancurkan bakteri yang ada selama mencapai suhu internal memasak yang tepat.

Baca Juga: Masih Sering Dilakukan, Kebiasaan Menyimpan Makanan Ini Ternyata Picu Risiko Berbahaya, Lakukan Ini Dulu Moms!