Buka Puasa Jadi Uring-uringan Gara-gara Duri Ikan Nyangkut di Tenggorokan, Padahal Bisa Langsung Luruh Hanya Dengan Minum Air Garam Hingga Cukup Telan Makanan Ini

By Syifa Amalia, Minggu, 24 April 2022 | 04:00 WIB
Cara mengatasi duri ikan yang nyangkut di tenggorokan. (Freepik)

Tekstur yang sama ditemukan juga pada pisang. Menelan pisang secara perlahan dapat meluruhkan duri ikan yang menyangkut di tenggorokan.

Hal yang sama juga bisa dilakukan dengan menggunakan nasi. Kunyahlah sekepal nasi, lalu telan secara bersamaan. 

5. Menelan roti dan air

Menelan roti yang telah dicelupkan ke dalam air juga menjadi cara menghilangkan tulang ikan yang tersangkut di tenggorokan.

Metode ini memungkinkan duri ikan menempel pada roti sehingga akan mendorongnya masuk ke dalam saluran pencernaan.

Namun bila kondisi tidak kunjung membaik, sebaiknya carilah pertolongan medis supaya tidak menimbulkan komplikasi berkelanjutan.

Baca Juga: Patut Dicurigai Jika Dahak di Tenggorokan Tidak Sembuh-sembuh, Bisa Jadi Tanda Tubuh Menderita Penyakit Kronis Seperti Asam Lambung Hingga Infeksi Pernapasan