Selain Dehidrasi, Kondisi Tubuh yang Seperti Ini Bisa Jadi Penyebab Mengapa Ingin Selalu Makan Makanan Asin, Jangan Lagi Anggap Remeh

By Syifa Amalia, Senin, 6 Juni 2022 | 12:00 WIB
Penyebab mengapa selalu ingin makan makanan asin. (Nakita.id/Syifa)

4. Pra-Menstruasi (PMS)

Wanita dapat mengalami peningkatan nafsu makan selama perubahan hormonal pra-menstruasi, termasuk nafsu makan untuk makanan asin.

Cleveland Clinic merekomendasikan untuk mengurangi garam dan meningkatkan asupan air selama waktu ini jika mengalami kembung, tangan bengkak, atau nyeri pada payudara.

5. Stres

Ketika Moms berada di bawah banyak tekanan, tubuh tidak hanya bereaksi secara mental dan emosional, tetapi juga secara fisik. Termasuk mengidam makanan asin.

Baca Juga: Enak Sih Tapi Mau Penyakitan? Keseringan Makan Ikan Asin Ternyata Bisa Memicu Penyakit Ini Berdatangan, Semua Orang Kudu Wanti-wanti