Ide Menu Sahur Selama Ramadan, Susu Rendah Lemak Jadi Salah Satunya

By Amallia Putri, Kamis, 16 Februari 2023 | 20:00 WIB
Menu sahur sehat (Freepik/rawpixel.com)

Kandungan protein di dalamnya bisa membuat Moms kenyang dan bertenaga lebih lama.

Dengan begitu, Moms bisa tahan untuk melaksanakan puasa satu hari penuh sampai waktu berbuka datang.

4. Susu

Susu wajib jadi menu saat sahur juga. Sudah pilih jenis susu yang cocok untuk Moms?

Susu mengandung kalsium dan lemak yang dibutuhkan untuk tubuh.

Dari semua jenis susu, susu rendah lemak bisa jadi pilihan yang cocok untuk dikonsumsi saat sahur. Kenapa?

Memang kita membutuhkan asupan lemak. Namun, jika dirasa asupan lemak sudah cukup, tak perlu ditambah lagi.

Terlalu banyak asupan lemak bisa membuat Moms jadi mudah mengalami asam lambung.

Apabila Moms alergi dengan susu sapi, bisa pilih susu dengan bahan nabati seperti susu kedelai.

Itulah tadi beberapa daftar menu yang baik dikonsumsi selama bulan Ramadan.

Setelah ini, Moms dan Dads bisa susun menu makanan selama satu bulan ke depan.

Selamat mencoba, Moms.

Baca Juga: Tips Diet Saat Puasa Ramadan Bisa Turun 10 Kg dalam Seminggu, Perhatikan Asupan Sahur dan Berbuka