Upaya Pencegahan Obesitas pada Anak dan Orang Dewasa, Ini Penjelasannya!

By Shinta Dwi Ayu, Kamis, 2 Maret 2023 | 16:28 WIB
Cara mencegah obesitas pada anak dan orang dewasa. (Freepik.com)

- Stroke

- Penyakit kandung empedu

- Penyakit hati berlemak

- Kolesterol tinggi

- Sleep apnea dan masalah pernapasan lainnya

- Radang sendi

- Infertilitas

Ditambah lagi, obesitas bukan hanya rentan dialami orang dewasa, tapi anak-anak juga bisa mengalami kondisi ini.

Oleh sebab itu, penting sekali mengetahui cara mencegah obesitas pada anak dan orang dewasa.

Cara Mencegah Obesitas pada Anak

1. Menyusui Anak

Melansir dari Medical News Today, banyak penelitian yang mengatakan menyusui anak bisa menurunkan risiko obesitas, Moms.

Selain itu, menyusui juga bisa membuat anak memiliki sistem kekebalan tubuh yang baik sehingga tidak mudah sakit.

Baca Juga: Cegah Obesitas, Ini Rekomendasi Menu Makanan yang Tepat untuk Bayi Usia 1 Tahun