Bayi Sering Mengulet Apakah Aman? Begini Penjelasannya Moms!

By Shannon Leonette, Rabu, 5 April 2023 | 14:30 WIB
Aman atau tidak bayi sering mengulet? Yuk, cari tahu penjelasannya di sini! (Pexels.com Ivone De Melo)

Bahkan, bisa disertai dengan tangisan.

Moms harus ingat, setelah bayi lahir, Moms harus rajin merawat pusarnya agar terhindar dari infeksi.

Jika tidak dirawat, area pusar bayi tentu akan menjadi sarang bakteri.

Sehingga, bisa menimbulkan infeksi yang membuat bayi merasa nyeri dan mengulet.

Apabila Moms melihat Si Kecil tiba-tiba menangis dan mengulet di saat yang bersamaan, segera bawa ke dokter untuk ditangani.

Nah, itu tadi artikel terkait aman atau tidaknya bayi sering mengulet ya, Moms.

Juga, beberapa tanda bahaya yang perlu Moms waspadai.

Jadi, apabila Moms mencurigai sesuatu dari Si Kecil yang tiba-tiba ngulet disertai perasaan tak menyenangkan, tolong jangan diabaikan.

Moms harus segera membawanya ke dokter terdekat untuk ditangani secara medis.

Itu dia Moms penjelasan terkait bayi sering mengulet apakah aman atau tidak.

Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Ini Manfaat Ngulet Usai Bangun Tidur yang Mama Tidak Tahu