Langsung Minum Es Teh Saat Berbuka Puasa, Bisa Picu Hal Ini!

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Jumat, 18 Mei 2018 | 14:04 WIB
Enak, segar, tapi baiknya tidak dijadikan minumam berbuka puasa (Moncherie)

Kandungan glukosa dalam kurma sangat alami dan baik untuk meningkatkan glukosa dalam tubuh.

BACA JUGA: Ingin Tetap Sehat dan Bugar Saat Puasa? Yuk Terapkan Trik '242' Ini

Nah, setelah mengonsumsi roti atau buah, dan perut mulai terisi, barulah cukup aman untuk minum es teh.

Setidaknya, lambung telah mengolah makanan lebih dulu sehingga asam lambung juga telah ditekan jumlahnya.

Apalagi bagi penderita maag, jangan pernah sekalipun mencoba konsumsi kafein saat berbuka puasa kalau tidak mau maag yang diderita kambuh ya!

Yuk, mulai jaga pola makan juga saat berbuka puasa agar tubuh tetap sehat dan bugar selama bulan suci Ramadan ini.

BACA JUGA: Sering Dilakukan Tapi Dianggap Jorok, Kebiasaan Ini Nyatanya Baik Untuk Kesehatan

 

(Artikel ini pernah tayang di Intisari dengan judul Amankah Berbuka Puasa dengan Es Teh? Ini Faktanya Berdasarkan Sains!)