Sudah Mati-Matian Diet tapi Tak Kunjung Kurus, Mungkin Ini Penyebabnya

By Nia Lara Sari, Selasa, 29 Mei 2018 | 07:45 WIB
Sudah mati-matian berdiet dan olahraga tanpa kenal lelah, namun berat badan tidak kunjung turun. (iStockphoto/GMint)

Demikian kata Terry Marato-Flier, M. D., peneliti obesitas di Beth Israel Deaconess Medical Center Boston.

Jadi untuk mengendalikan rasa lapar ini ada bainya untuk tidak mengonsumsi makanan manis atau tinggi karbohidrat, dan menggantinya dengan makanan tinggi serat dan protein.

Selain itu, hindari juga kebiasaan-kebiasaan buruk yang dapat memperparah kondisi tubuh. Seperti:

BACA JUGA: Selalu Mencuri Perhatian, Berikut 5 Penampilan Kate Middleton Paling Memukau!

1. Minum kopi dicampur dengan susu

Sesekali boleh saja untuk mengonsumsi kopi susu.

Lebih baik menggantinya dengan air putih.

2. Ngemil dimalam hari