Jangan Diabaikan! Inilah Pentingnya Vitamin E untuk Si Kecil

By Nia Lara Sari, Jumat, 1 Juni 2018 | 11:10 WIB
Penting bagi anak untuk selalu mendapatkan vitamin E (iStockphoto/EdrZambrano)

1. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

2. Menjaga pembuluh darah cukup lebar, agar darah mengalir ke berbagai organ tubuh lancar

3. Membantu sel-sel tubuh untuk melakukan fungsi-fungsi vital

4. Melindungi tubuh terhadap radikal bebas, yang menyebabkan kanker, penyakit Alzheimer, stroke dan beberapa kondisi kesehatan kritis lainnya

BACA JUGA: Hamil Jadi Susah Buang air Besar? Atasi dengan Cara Ini Moms

5. Menjaga kesehatan mata

6. Mencegah penyakit jantung

7. mencegah penyakit Lou Gehrig, yaitu penyakit saraf progresif.

Karena banyaknya manfaat dari vitamin E, jangan abaikan kecukupannya pada anak kita ya Moms.