Jangan Langsung Minum Air Setelah Makan, Bisa Sebabkan 4 Penyakit Ini!

By Maharani Kusuma Daruwati, Rabu, 22 Agustus 2018 | 11:15 WIB
Jangan langsung minum air setelah makan (Pixabay)

3. VLDL (Lipoprotein dengan Kerapatan Sangat Rendah)

VLDL lebih buruk daripada LDL.

VLDL dalam tubuh kita meningkat karena pencernaan yang tidak tepat dan jika berkepanjangan atau tingkat VLDL meningkat, bisa mengancam jiwa.

4.Trigliserida

Makanan yang tidak dicerna karena mengkonsumsi air langsung setelah makan menyebabkan peningkatan kadar trigliserida.

Trigliserida pada dasarnya adalah komponen utama dari lemak dan minyak alami.

Oleh karena itu, kadar trigliserida yang tinggi dapat menyebabkan risiko jantung dan tingkat yang sangat tinggi bahkan dapat menghentikan suplai darah ke otak atau jantung sepenuhnya.

BACA JUGA: Suhu di Jawa Semakin Dingin, Waspada Timbulnya Penyakit Kronis Ini

Selain itu, beberapa orang cenderung minum es atau air dingin setelah makan makanan.

Padahal itu mengganggu pencernaan sehingga makanan tidak tercerna di dalam tubuh kita.