Kandungan lain yakni folat sangat penting bagi ibu hamil untuk menghindari kasus kekurangan gizi pada bayi.
BACA JUGA: Jangan Minum Air Putih Sebelum Tidur, Ini Dampaknya yang Tak Disadari
Jangung sangat tinggi serat, sehingga mencegah penyakit terkait pencernaan, seperti sembelit.
Ia juga berperan sebagai antioksidan yang mencegah oksidasi berlebih di sel-sel tubuh.
Terkadang, antioksidan ini juga mengambil peran sebagai anti-karsinogen.
Minyak Jagung dikatakan memiliki efek anti-aterogenik pada tingkat kolesterol dalam tubuh.
Ini mengurangi risiko berbagai penyakit kardiovaskular.
Sementara pada jagung muda termasuk sayuran rendah kalori dengan pati lebih rendah daripada jagung besar.
BACA JUGA: Waduh, Ini 5 Tanda Suami Punya Perempuan Idaman Lain
Kandungan karbohidratnya rendah sehingga membuatnya lebih sehat.
Jagung muda yang kaya akan serat membuat kita lebih kenyang sehingga kita tak ingin makan berlebih.
Kandungan jagung muda menjaga jantung tetap sehat dan menghindari penyakit yang berhubungan dengan jantung, apalagi ia tak memiliki kandungan lemak sama sekali.
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Fadhila Afifah |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR