- Kurangi tingkat kecemasan anak dengan tidak memaksa anak untuk berbicara.
- Sekolahkan anak di kelas umum dengan tingkat heterogen yang tinggi.
- Izinkan anak berkomunikasi dengan cara lain, seperti melalui gerakan atau pesan tertulis.
Baca Juga : Obat Batuk Alami untuk Anak, Cukup Gunakan Bahan-bahan Dapur
- Libatkan anak dalam kegiatan rutin yang konsisten.
- Biarkan dia memiliki seseorang atau beberapa teman yang sama untuk pekerjaan kelas.
- Libatkan anak dalam kegiatan yang tidak memerlukan berbicara, seperti membaca dalam hati, menulis, permainan papan, dan lainnya.(*)
Kulkas Side by Side New Belleza 4 Pintu dari Polytron, Dirancang Khusus untuk Dukung Tren Gaya Hidup Modern
Source | : | nakita,selectivemutismcenter.org |
Penulis | : | Fadhila Afifah |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR