Baca Juga : Kulit Bayi Sangat Sensitif, Rawat dari Udara Dingin dengan Cara Ini
5. Kentang
Kentang kaya akan vitamin B6, pottasium, vitamin C dan zat besi serta betakaroten.
Kandungan beta-karoten dalam kentang akan membantu penyerapan vitamin A.
Hal ini akan membantu perkembangan mata, tulang serta kulit bayi.
6. Salmon
Tidak sedikit yang mengatakan bahwa jenis ikan-ikanan merupakan jenis makanan yang perlu dikonsumsi agar bayi terlahir putih dan wangi.
Asam lemak omega-3 dalam ikan berkontribusi dalam produksi neuron.
Neuron merupakan saraf yang mengirim impuls ke otak ke organ tubuh yang berfungsi untuk pembentukan organ tubuh.
Sumber omega-3 yang baik untuk dikonsumsi antara lain telur, daging merah, tahu dan bayam.
Dalam mengonsumsi ikan, ada baiknya ibu memilih ikan yang sudah dimasak dengan matang untuk mengurangi paparan bakteri berbahaya bagi kehamilan.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | bangka pos,Nakita.ID |
Penulis | : | Rosiana Chozanah |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR