Nakita.id– Selain membawa kebahagiaan, kehamilan juga kadang membawa stres dan depresi yang kerap terjadi pada ibu hamil.
Padahal ada banyak hal buruk yang disebabkan oleh rasa stres kala hamil.
Ada banyak ketakutan atau tekanan yang terjadi akibat perubahan tubuh yang Moms alami.
Untuk kehamilan yang sehat, Moms bisa melakukan cara agar ibu hamil selalu bahagia dengan cara berikut ini.
Baca Juga : Stress Kala Hamil Bisa Menyebabkan Anak Lahir Autis, Benarkah?
1. Percaya pada tubuh
Moms mungkin melihat banyak perubahan sana sini di dalam tubuh.
Moms bisa jadi lebih rentan sakit atau mudah lelah.
Namun, jangan merasa lemah atau merasa tubuh akan selalu merasa sakit.
Percayalah pada tubuh Moms bahwa tubuh bisa menyesuaikan diri sehingga bisa menyiapkan diri untuk perkembangan janin.
Jadi, Moms tak perlu banyak khawatir seputar masalah yang muncul dari dalam tubuh.
2. Peduli dengan apa yang Moms makan
Baca Juga : Moms, Hindari Makanan yang Buruk Saat Hamil! Ini Alasannya
Penulis | : | Nina Kurniyati |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR