Bila Moms mengalami kondisi seperti berikut ini:
- Anemia
- Tekanan darah tidak normal (rendah atau tinggi)
- Diabetes (gestasional atau pra-gestasional)
- Infeksi aktif, seperti gastroenteritis atau infeksi saluran kemih
Baca Juga : Hamil 3 Bulan Puasa: Imbangi dengan Olahraga Ini Agar Janin Sehat
- Kelelahan
- Berat badan di bawah batas normal
- Mual / muntah kehamilan atau hiperemesis gravidarum
- Riwayat kelahiran prematur atau kontraksi prematur saat ini
tandanya Moms harus mengurungkan niat untuk berpuasa.
Sebab dalam keadaan tersebut,memaksakan berpuasa justru akan berbahaya bagi Moms dan Si Kecil.
Baca Juga : Hamil 3 Bulan Puasa: Panduan Sahur dan Buka Puasa yang Tepat
Source | : | centerforfetalmedicine.com |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR