1. Lupus
Lupus merupakan penyakit autoimun.
Penderita lupus mengalami situasi di mana sistem kekebalan tubuh justru menyerang bagian-bagian tubuh itu sendiri.
Akibat yang ditimbulkan ialah rasa sakit luar biasa serta nyeri sendi.
Tanda-tanda lupus juga muncul pada rambut, yakni rambut menjadi rapuh, mudah rontok, dan botak di beberapa tempat.
Tak hanya rambut, alis, bulu mata, dan rambut bagian lain pada tubuh juga semakin menipis jika menderita lupus.
2. Kanker
Kerapkali rambut rontok dikaitkan dengan proses terapi pasien kanker.
Ternyata tak hanya dalam masa perawatan kemoterapi, kerontokan rambut juga bisa memperingatkan Moms jika mungkin ada kanker yang tengah berkembang dalam tubuh.
Salah satunya ialah kanker langka limfoma Hodgkin.
Kanker ini berkembang pada sistem limfa, dan termasuk kanker yang berpotensi tinggi mengakibatkan kematian.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Express |
Penulis | : | Anisa Annan |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR