6. Menghindari sakit kepala
Kelelahan dan berada di bawah tekanan biasanya akan menyebabkan sakit kepala berlebih.
Saat tubuh terhidrasi dengan baik, air akan mentransfer nutrisi penting dengan mudah dan sakit kepala akan segera hilang.
Jadi jika tidak ingin merasakan sakit kepala berlebih, jaga tubuh agar tetap terhidrasi ya Moms!
7. Jantung yang lebih sehat
Baca Juga : Moms Pernah Kena Delay Pesawat Seperti Ayu Ting Ting? Daripada Bengong, Nih Cara Unik Habiskan Waktu!
Jantung butuh terhidrasi dengan baik. Jika tubuh kekurangan cairan, jantung akan kekurangan energi untuk memompa darah ke seluruh tubuh.
Saat dehidrasi tentunya jantung akan bekerja jauh lebih keras untuk memompa darah dan itu buruk untuk kesehatan jantung lo Moms!
Jangan lupa ya Moms untuk minum air putih delapan gelas sehari untuk menjaga kesehatan tubuh dari dalam!
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Reader's Digest |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR