"Kita perlu mencari tahu apa yang terjadi pada orang-orang ini."
“Sebab indera penciuman yang buruk mungkin merupakan tanda awal untuk kesehatan yang memburuk.”
Terutama untuk mereka yang sudah memasuki usia dewasa hingga lansia.
Karena indera penciuman yang buruk juga ditandai dengan bertambahnya usia dan implikasi kesehatan lainnya.
Terakhir, Prof Chen menambahkan bahwa jika seseorang merasa mereka memiliki masalah dalam mencium, mereka harus segera bertemu dengan dokter.
(Artikel ini sudah tayang di Intisari.id dengan judul: Awas, Indera Penciuman yang Buruk Bisa Berarti Anda Akan Segera Mati)
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | intisari |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR