Pada kondisi seperti itu pastinya banyak pikiran negatif tidak bisa dibuang sehingga memicu kecemasan meskipun sudah ingin tidur.
Kondisi ini juga bisa membawa Moms ke mimpi yang buruk saat tidur, sehingga memicu kecemasan berlebih saat bangun.
Pada akhirnya tekanan yang terlalu banyak ini bukannya membuat tidur nyenyak melainkan malah merusak kualitas tidur.
Baca Juga : Tak Perlu Khawatir, 5 Makanan Ini Aman untuk Berbuka Puasa Penderita Diabetes
Kecemasan yang tidak terkendali di pagi hari bisa membuat Moms kehilangan suasana hati yang baik.
Sehingga akan muncul perasaan-perasaan yang kurang menyenangkan dan berakhir pada memulai hari dengan buruk.
Stres dan kecemasan berlebihan ini akan berbahaya untuk tubuh sampai mengurangi konsentrasi.
Shopee Bersama Tasya Kamila dan Bittersweet by Najla Ceritakan Dampak Positif Inovasi dalam Berdayakan Ekosistem
Source | : | Bright Side,healthline |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR