Menurut Ayurveda dan pengobatan Cina kuno, Moms sebaiknya minum segelas air hangat di pagi hari.
Hal ini karena air hangat bisa mengaktifkan sistem pencernaan Moms, yang membantu menghindari gangguan pencernaan.
Lalu air hangat juga bisa memberikan manfaat maksimal ketika kita konsumsi sewaktu sakit atau saat hidung tersumbat.
Baca Juga: Sophia Latjuba Pamer Foto Gandeng Tangan Pria, Netizen: Ini Mah Gading Marten
Konsumsi air hangat disarankan sebagai bantuan alami yang sangat baik saat sakit.
Khususnya saat mengalami nyeri sendi atau kram menstruasi, Moms sebaiknya minum air hangat untuk meredakan sakit.
Minum air hangat saat hidung tersumbat juga baik, karena air hangat bisa bertindak sebagai ekspektoran alami dengan membantu dalam pengeluaran dahak dari saluran pernapasan.
Namun sebaiknya kita tak minum air hangat setelah olahraga, karena suhu tubuh sudah cukup tinggi.
Nah, sekarang simak yuk, ini manfaat rutin minum air hangat!
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Anisa Annan |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR