5. Magnesium
Magnesium adalah mineral yang terlibat dalam ratusan reaksi kimia dalam tubuh dan memainkan peran penting dalam fungsi kekebalan tubuh, otot dan saraf.
Kekurangan magnesium selama kehamilan dapat meningkatkan risiko hipertensi kronis dan persalinan prematur.
Beberapa penelitian menunjukkan, magnesium dapat mengurangi risiko komplikasi seperti hambatan pertumbuhan janin dan kelahiran prematur.
Itu dia Moms, 5 vitamin saat hamil yang disarankan dan tak boleh dilewatkan.
Baca Juga: Resep dan Bahan MPASI 12 Bulan Sederhana: Wafel Raspberry Tinggi Vitamin C
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR