Posisi menggendong yang seperti ini sering dinilai 'menyiksa' Si Kecil karena terkesan menekuk lutut bayi dan tidak memberikan ruang yang luas untuknya.
Lalu bagaimana sih Moms cara yang benar untuk menggendong bayi baru lahir?
Menggendong bayi menggunakan selembar kain sederhana atau kulit binatang telah menjadi cara membesarkan anak selama ribuan tahun.
Seperti dikutip dari Helinababy, secara historis, bayi digendong dengan berbagai macam posisi mulai dari diletakkan di bagian depan, belakang, atau pinggul.
Di semua posisi menggendong bayi baru lahir, Si Kecil harus selalu menghadap ke arah Moms.
Kebanyakan Moms terutama yang baru pertama kali melahirkan, ragu-ragu dan takut saat menggendong bayi baru lahir karena fisiknya yang masih lemah dan rapuh.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Instagram,Helinababy |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR