Tetapi harus diperhatikan Moms, penggunaan berlebihan dapat menyebabkan sekresi empedu dan menyebabkan kondisi abnormal.
2. Masalah pernapasan
Penggunaan biji ketumbar berkepanjangan dan berlebihan dapat menyebabkan masalah pernapasan.
Umumnya, gejala yang timbul disertai dengan nyeri dada, tenggorokan kering, dan penyempitan tenggorokan.
Baca Juga: Ajaib! Minum Rendaman Air dan Biji Ketumbar Mengobati Osteoporosis, Bisa Juga Sembuhkan Diabetes?
3. Kulit sensitif
Bagi sebagian orang penggunaan biji ketumbar terlalu berlebih akan berpengaruh pada permasalahan kulit.
Penggunaan biji ketumbar dapat menyebabkan sensitivitas matahari
Selain itu, pada sebagian orang ketumbar juga akan meningkatkan risiko kulit terbakar dan kanker kulit.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | Organic Facts |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR