Selain itu, teh linden dapat digunakan untuk mempromosikan keringat untuk meningkatkan detoksifikasi dan mengeluarkan dahak.
Teh linden juga memiliki sifat penawar rasa sakit dan antispasmodik yang dapat membantu mengurangi batuk, gejala flu dan bronkitis, dan masalah pernapasan lainnya.
Risiko dan efek samping
Teh linden secara keseluruhan aman untuk dikonsumsi dengan dosis yang tak berlebihan.
Dosis yang tak berlebihan ini yaitu dua hingga empat gram per hari, sekitar tiga sampai empat cangkir.
Minum lebih dari ini berpotensi menyebabkan efek samping seperti perubahan tekanan darah dan pencernaan, jadi yang terbaik adalah tetap dalam kisaran ini.
Moms tidak boleh mengonsumsi linden jika sedang hamil (tidak tersedia informasi yang cukup tentang keamanannya), menderita penyakit jantung, atau jika alergi terhadap serbuk sari.
National Geographic Indonesia: Dua Dekade Kisah Pelestarian Alam dan Budaya Nusantara
Source | : | Dr. Axe |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR