1. Penuhi Kebutuhan Vitamin B12
Vitamin B12 adalah unsur penting yang dibutuhkan tubuh jika ingin rambut uban hilang dan tak akan muncul lagi.
Vutamn B12 dalam sel darah merah akan melancarkan pasokan oksigen ke seluruh tubuh hingga kepala dan rambut.
Agar terhindar dari munculnya rambut uban di usia muda, penuhi kebutuhan bitamin B12 tubuh yang bisa berasal dari ikan, daging, kerang, susu, dan masih banyak lagi.
Baca Juga: Cegah Uban Bukan dengan Disemir Apalagi Dicabut, Coba Cara Ampuh Andalkan Bahan Alami Berikut Ini
2. Berhenti Merokok
Mungkin agak sedikit aneh, tapi faktanya kebiasaan merokok akan berpengaruh pada tumbuhnya rambut uban di kepala.
Bukan karena rambut sering terkena asapnya, tapi karena zat berbahaya dalam rokok ikut tertelan dan masuk ke aliran darah.
Ini akan menyebabkan sirkulasi darah pada tubuh, termasuk kepala, tidak lancar atau terganggu.
Itulah mengapa Moms sangat disarankan untuk berhenti merokok jika ingin uban hilang dan tak akan muncul lagi, kecuali karena pengaruh usia.
Baca Juga: Hilangkan Uban dalam Waktu Singkat dengan Putih Telur, Begini Cara Mudahnya
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | tribunnews,Healthy Food Advice |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR