Bahkan aksi Puan Maharani mematikan mic para fraksi Demokrat saat berusaha menyampaikan pendapat pun jadi sorotan.
Pada hari ini kabarnya perserikatan buruh, dan mahasiswa akan melakukan demo berskala besar.
Banyak masyarakat Indonesia menilai, bahwa UU cipta kerja ini merugikan para pekerja ke depannya.
Namun, Moms wajib tahu! Selain omnibus law, ternyata ada yang menjadi dilema lain buruh.
Dilema ini sudah dirasakan buruh sejak lama Moms.
Dilema tersebut adalah para buruh yang harus meninggalkan anaknya untuk bekerja.
Bahkan banyak orang tua yang rela menitipkan buah hatinya di kampung bersama sang nenek akibat bekerja.
Baca Juga: 5 Jenis Bantuan Kembali akan Diberikan Pemerintah Oktober Ini, Apa Saja?
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR