1. Minyak kelapa murni
Melansir Healthline, minyak kelapa memiliki sifat anti-inflamasi dan antioksidan.
Moms bisa menggunakan minyak kelapa untuk menghapus riasan, melindungi kulit dari paparan sinar matahari hingga menjaga kulit tetap lembab.
Tetapi kalau Moms punya alergi terhadap kelapa, sebaiknya hindari penggunaan minyak tersebut.
Baca Juga: Happy Moms Happy Ramadan, Ikuti Tips Agar Wajah Tetap Glowing Saat Puasa
Untuk menggunakannya, oleskan sedikit minyak kelapa pada wajah lalu pijat dengan lembut.
Setelah beberapa menit, basuh wajah seperti biasa menggunakan pembersih.
2. Lidah buaya
Sudah tak perlu ragu dengan khasiat lidah buaya.
Selain cocok jadi minuman segar, lidah buaya juga kerap dimanfaatkan sebagai perawatan kecantikan.
Lidah buaya baik untuk menjaga rambut dan kulit wajah tetap sehat serta bercahaya alami.
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR